BUSINESS ETHOS OF SANTRI

THE CONTRIBUTIONS OF HIMPUNAN PENGUSAHA SANTRI INDONESIA REALIZING THE ECONOMIC REVIVAL OF PESANTREN COMMUNITY

Authors

  • Ahmad Fauzi IAIN Jember
Pemberdayaan, Kewirausahaan Santri, Pesantren, HIPSI

Pesantren  dengan  berbagai  potensi  strategisnya,  layak  menjadi  lokomotif gerakan ekonomi syariah di Indonesia. Begitu juga perkembangan ekonomi syariah  di  Indonesia  sangat  memerlukan  peran  pesantren. Di  tengah kegelisahan itu, penulis bertemu dengan organisasi pengusaha yang lahir dari ra- him pesantren; Himpunan Pengusaha Santri Indonesia (HIPSI). Riset penulis menemukan fakta di lapangan bahwa HIPSI, yang lahir di bawah koordinasi RMI-NU, memiliki banyak sekali program pemberdayaan santri untuk mendorong  kebangkitan  pengusaha-pengusaha  baru  dari  kalangan  pesantren, diantaranya  program  pesantren  entrepreneur,  entrepreneur  school,  serta banyak program pelatihan usaha baik skala kecil maupun menengah, bidang pembiayaan  pun telah bekerjasama  dengan beberapa  lembaga  keuangan. HIPSI terus menjalin komunikasi dan kerjasama produktif dengan berbagai stakeholder dan hasilnya saat ini sudah banyak Pondok Pesantren yang terlibat langsung dalam  proses  pemberdayaan  menuju  kemandirian  ekonomi masyarakat pesantren.

Downloads

2022-03-11

Published

2022-03-11

Issue

Section

Articles

How to Cite

BUSINESS ETHOS OF SANTRI: THE CONTRIBUTIONS OF HIMPUNAN PENGUSAHA SANTRI INDONESIA REALIZING THE ECONOMIC REVIVAL OF PESANTREN COMMUNITY (Ahmad Fauzi , Trans.). (2022). Al’Adalah, 19(1), 53-70. https://aladalah.uinkhas.ac.id/index.php/aladalah/article/view/111